HMPV – Human Metapneumovirus yang Jadi Perhatian di Indonesia

human metapneumovirus infections

Pernah dengar tentang Human Metapneumovirus alias HMPV? Kalau belum, nggak usah khawatir, kamu nggak sendirian. Virus ini emang kurang populer dibanding “kakaknya” seperti flu atau COVID-19, tapi jangan salah, HMPV bisa jadi ancaman serius, apalagi di Indonesia yang terkenal dengan cuaca tropis dan sistem imun orang kita yang kadang suka “ngambek.” Kenapa HMPV Jadi Perhatian […]